PROPOSAL
PERTANDINGAN FUTSAL ANTAR CLUB
NURMILAD BOARDING SCHOOL
2012
PROPOSAL
A. Latar Belakang
Futsal adalah sebuah cabang olah raga yang sekarang ini telah
populer/terkenal dan menjadi sebuah olah raga yang banyak digemari oleh
berbagai kalangan masyarakat, dari anak anak maupun orang dewasa. Pertandingan
Futsal pun telah banyak diminati dan telah banyak diadakan di berbagai daerah, baik
tingkat daerah maupun di tingkat nasional.
Dalam rangka meningkatkan daya saing, kemampuan serta pengalaman anggota
dalam permainan futsal, akan sangat baik jika para anggota Club mampu mengikuti
sebuah kegiatan pelatihan maupun sebuah pertandingan.
Atas dasar itulan, kami berinisiatif untuk menambah bakat serta pengalaman
kami dalam permainan futsal.
B. Nama Kegiatan
Pertandingan futsal
Antar Club oleh Nurmilad FC
C.
Maksu Dan Tujuan
Adapun maksud dan tujuan dari kegiatan ini adalah:
1.
Meningkatkan bakat, daya saing serta
pengalaman anggota Club
2.
Mengasah kemampuan anggota Club dalam berolah
raga
D. Waktu Dan Tempat Kegiatan
1.
Waktu pelaksanaan :
Hari/tanggal : 8 – 11 Februari 2013
Waktu : pukul 09.00 s/d Selasai
2.
Tempat Kegiatan
Jalan Bau Munawarah Sengkang, Kab. Wajo
E.
Rencana Anggaran Dana
F.
uang pendaftaran = Rp200.000
G.
uang transportasi = Rp150.000 / 3 Hari
H.
Softdrink =
Rp150.000
I.
Administrasi =
Rp100.000
J.
Penutup
Demikian proposal ini kami susun dalam rangka pertandingan futsal antar
Club Nurmilad FC tahun 2013. Semoga apa yang kami rencanakan dapat berjalan
dengan lancar.
Lempong, 30 Januari 2013
Pembina Ketua
OSIS
ANDI. UDIN ASRIDA, A.
Ma M.
TAQWIM SYAM
Tidak ada komentar:
Posting Komentar